Membelanjakan harta di jalan Allah SWT (kita kenal istilah, fisabilillah) adalah satu dari ciri-ciri utama orang-orang mukmin sejati. Dalam hal ini, Allah SWT tidak sekedar memerintahkan melainkan juga memberi motivasi begitu indah, agar kita tergerak untuk melaksanakannya.
Sebagai contoh motivasi yang diberikan, salah satunya
terdapat didalam Surat Al-Baqarah Ayat 265."Dan Perumpamaan orang yang
menginfakkan hartanya untuk mencari ridha Allah dan untuk memperteguh
jiwa mereka,seperti sebuah kebun yang terletak di dataran tinggi yg
disiram oleh hujan lebat,maka kebun itu menghasilkan buah-buahan dua
kali lipat.Jika hujan lebat tidak menyiraminya, maka embunpun
memadai.Allah maha melihat apa yang kamu kerjakan.....